Musim hujan = Waspada ekstra! 🚨

 RSUD Bung Karno

 19-11-2025  07:59:31 WIB

Download

Deskripsi :

Hallo #Sahabatsehat


Musim hujan = Waspada ekstra! 🚨

Ada beragam penyakit yang mengintai selama musim hujan loh, terutama saat banjir. Namun perlu kamu ketahui bahwa sebenarnya bukan air hujan lah yang menyebabkan penyakit, melainkan suburnya perkembangan virus dan bakteri.


Cuaca lembap & genangan air bisa jadi tempat berkembangnya virus dan bakteri loh Sahabat Sehat😷


Yuk simak apa saja penyakitnya!

Dan tetap jaga daya tahan tubuh dan kebersihan diri agar tetap sehat sepanjang musim ya Sahabat Sehat 🌧️💪🏻


———


☎️IGD ( 0271 ) 2936666

📞Informasi ( 0271 ) 2936300

📲Whatsapp 0811 2838 802


🔖RSUD Bung Karno “Sahabat Setia Untuk Sehat”

Daftar Informasi